Pimpin Ministerial Meeting World Water Forum Ke-10 di Bali, Mendagri: Air Bersifat Politis

Pimpin Ministerial Meeting World Water Forum Ke-10 di Bali, Mendagri: Air Bersifat Politis

BADUNG, SIMBUR – Menteri Dalam Negeri, Muhammad Tito Karnavian, memimpin ministerial meeting. Momen tersebut merupakan salah satu sesi dalam World Water Forum ke-10. Forum ini dihadiri oleh delegasi dari berbagai negara yang berkumpul untuk membahas tantangan dan solusi terkait pengelolaan air. Sebagaimana diketahui, Forum Air Dunia atau World Water Forum ke-10 digelar di Indonesia, tepatnya di Bali pada 18 hingga 25 Mei 2024. Presiden Jokowi resmi membuka rangkaian kegiatan World Water Forum tersebut pada Senin,…

Read More

Taiwan Harap Jalin Hubungan Lebih Erat dengan Indonesia

Taiwan Harap Jalin Hubungan Lebih Erat dengan Indonesia

JAKARTA, SIMBUR – Kepala Perwakilan Kantor Perdagangan dan Ekonomi Taipei (TETO) di Indonesia John Chen mengemukakan harapannya agar Taiwan dapat menjalin hubungan yang lebih erat dengan Indonesia. Keterangan pers TETO di Jakarta, Jumat (17/5) menyebutkan, harapan tersebut dikemukakan John Chen dalam kata sambutannya pada Pembukaan “Taiwan Expo 2024” (Pameran Taiwan 2024) yang diselenggarakan di Jakarta Convention Center (JCC) pada 16 Mei 2024. Pembukaan Taiwan Expo 2024 itu sendiri dihadiri Ketua Dewan Pembangunan Perdagangan Eksternal Taiwan…

Read More

Harap Olimpiade Paris Jadi Penentu Tiga Target Utama Atlet Angkat Besi Indonesia

Harap Olimpiade Paris Jadi Penentu Tiga Target Utama Atlet Angkat Besi Indonesia

JAKARTA, SIMBUR – Pesta olahraga dunia, Olimpiade Paris, Prancis, tahun 2024, akan menjadi penentu mampu tidaknya target “trisakti” Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Angkat Besi Seluruh Indonesia (PB PABSI) Rosan Perkasa Roeslani terwujud. Ketika pertama kali terpilih sebagai orang nomor satu pada induk organisasi cabang olahraga angkat besi di Tanah Air itu, Rosan mencanangkan tiga target utama yaitu mencetak juara dunia, merebut medali emas Asian Games dan Olimpiade. Demi terwujudnya target Rosan pun melakukan sentuhan-sentuhan…

Read More

Puluhan Kampus Terindikasi TPPO, Universitas PGRI Palembang Klaim Sudah Tarik Mahasiswa Magang di Jerman

Puluhan Kampus Terindikasi TPPO, Universitas PGRI Palembang Klaim Sudah Tarik Mahasiswa Magang di Jerman

PALEMBANG, SIMBUR – Semua mahasiswa Universitas PGRI Palembang diklaim telah ditarik dari program magang Ferienjob di Jerman dalam kurun waktu tiga bulan sejak Oktober sampai Desember 2023. Penarikan 23 mahasiswa tersebut mengikuti imbauan Kemendikbudristek. Hal itu disampaikan Dr Mulyadi MA, Humas Universitas PGRI Palembang. Menurut Mulyadi, semua mahasiswanya sudah beraktivitas kembali seperti biasa di kampus yang beralamat di Lr Gotong Royong Jl A Yani, Plaju, Kota Palembang. “Semua mahasiswa Universitas PGRI Palembang, sesuai dengan imbauan…

Read More

Indonesia-Jerman Tingkatkan Kerja Sama Diplomasi Kebudayaan

Indonesia-Jerman Tingkatkan Kerja Sama Diplomasi Kebudayaan

JAKARTA, SIMBUR – Pemerintah Republik Indonesia dan Pemerintah Republik Federal Jerman menandatangani Pernyataan Kehendak Bersama (Joint Declaration of Intent) tentang operasional institut budaya resmi Jerman, Goethe-Institut, di Indonesia, 14 Maret lalu. Kedua pihak sepakat untuk meningkatkan hubungan bilateral di bidang kerja sama kebudayaan dan mempromosikan hubungan antar masyarakat antara kedua negara Pernyataan Kehendak Bersama ini ditandatangani oleh Direktur Jenderal Informasi dan Diplomasi Publik Kementerian Luar Negeri RI Siti Nugraha Mauludiah dan Duta Besar Republik Federal…

Read More

Siswa Asal Palembang Wakili Indonesia pada Olimpiade Bahasa Jerman Tingkat Internasional

Siswa Asal Palembang Wakili Indonesia pada Olimpiade Bahasa Jerman Tingkat Internasional

JAKARTA, SIMBUR – Siswa asal Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan, Kheiren Valentine Husnafsky (SMA Ignatius Global School Palembang) akan mewakili Indonesia pada Olimpiade Bahasa Jerman Tingkat Internasional pada 15-22 Juli 2024 di kota Göttingen, Jerman. Prestasi tersebut diraih setelah Kheiren menjadi juara pertama Olimpiade Bahasa Jerman Tingkat Nasional yang berlangsung pada 16 Januari 2024. Kheiren Valentine Husnafsky bersama Sebastian Dikko Daniswara (SMAN 3 Yogyakarta) sebagai juara kedua akan terbang ke Jerman sebagai wakil Indonesia. Keduanya…

Read More

Ketua Umum SMSI Sampaikan Ucapan Selamat kepada Presiden Taiwan Terpilih

JAKARTA, SIMBUR — Taiwan telah mengawali pemilihan umum tahun 2024 dunia yang diikuti kurang lebih separuh penduduk bumi, yakni sekitar dua miliar orang di 70 negara. Taiwan hari Sabtu (13/1/2024) menggelar pemilihan umum dan berhasil memilih presidennya, Lai Ching-te dari partai berkuasa Democratic Progressive Party (DPP). Lai sebelumnya menjabat sebagai wakil presiden Taiwan. Atas kemenangan Lai Ching-te, Ketua Umum Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Firdaus yang memimpin organisasi pers beranggotakan sekitar 2000 perusahaan pers siber…

Read More

Kartu Biru Uni Eropa Beri Kemudahan Tenaga Ahli Mancanegara Migrasi ke Jerman

Kartu Biru Uni Eropa Beri Kemudahan Tenaga Ahli Mancanegara Migrasi ke Jerman

JAKARTA, SIMBUR – Undang-Undang Imigrasi Tenaga Ahli yang baru di Jerman menawarkan kemudahan bagi para tenaga ahli lulusan pendidikan kejuruan dan orang-orang dengan praktik kejuruan dari negara-negara luar Jerman, seperti dari Indonesia, dapat bermigrasi ke Jerman lebih mudah. Peraturan baru ini telah dimulai sejak 18 November 2023 dan akan berlaku pula secara bertahap pada 2024. Hal ini disampaikan dalam acara informasi bertajuk “Ausbildung, Studi, dan Undang-Undang Imigrasi Terampil (FEG) di Jerman” pada 1 Desember 2023…

Read More

Resepsi Diplomatik HUT Ke-78 RI Rasa IKN

JAKARTA, SIMBUR – Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Bandar Seri Begawan pada Selasa malam 7 November 2023 menyelenggarakan Resepsi Diplomatik Perayaan HUT Kemerdekaan RI. Kegiatan bertempat di Songket Hall, Hotel Rizqun, Bandar Seri Begawan. Siaran Pers KBRI Bandar Seri Begawan yang diterima di Jakarta, Rabu (8/11/2023) menyebutkan, Resepsi Diplomatik Perayaan HUT RI Ke-78 itu mengangkat tema Nuansa Ibukota Nusantara (IKN). Suasana alam yang hijau dan tayangan film maket desain IKN mewarnai Resepsi Diplomatik Perayaan HUT…

Read More

Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Gaza

Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Gaza

PALEMBANG, SIMBUR – Polri telah memberikan bantuan kemanusiaan ke Jalur Gaza, Palestina. Bantuan diberangkatkan dari Bandara Halim Perdanakusuma, memakai tiga pesawat hercules. Kadiv Hubinter Polri Irjen P Krishna Murti menegaskan, pemerintah Indonesia secara keseluruhan memberikan bantuan 51,5 ton. Tercatat dari 26,5 ton dikelola Polri. Presiden Jokowidodo didampingi Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo ikut mendampingi pelepasan bantuan ke Palestina itu. “Kapolri telah menyiapkan penerbangan menggunakan pesawat A330 yang nanti petugasnya dipimpin oleh saya Kadiv Hubinter…

Read More
1 2 3 4 5 6 9